Minggu, 03 Februari 2013

Gedung Koperasi Ombilin

Gedung Koperasi Ombilin Sawahlunto (foto :Syukri. S.Sn)
Gedung Koperasi Ombilin di bangun pada tahun 1920an dengan nama koperasi "Ons Belang" koperasi ini di buat untuk memenuhi kebutuhan kebutuhan orang Belanda dan Indo Belanda yang ada di sawahlunto.

Gedung ini adalah Salah satu gedung tua peninggalan colonial belanda di Kota Sawahlunto yang masih berdiri kokoh sama seperti gedung tua lainnya yang terdapat di Kota Arang ini. Sampai sekarang bangunan ini masih aktif di gunakan sebagai gedung koperasi PT.BA Upo ombilin.

Lokasi gedung ini terletak di jantung Kota Sawahlunto berdekatang dengan Hotel ombilin dan Gedung Pusat Kebudayaan Sawahlunto dan bersebelahan dengan bangunan Gereja yang juga termasuk kedalam kategori Bangunan Tua dan Bangunan Cagar Budaya. 






Syukri, S.SnPosted By Syukri

Terima Kasih telah membaca artikel yang saya tulis ini tentunya masih banyak kekurangan dengan. Sehingga saya akan sangat senang dan berterima kasih dengan saran, pertanyaan maupun kritik yang membangun. Silahkan Tinggalkan Komentar... contact me

Thank You


0 Responses So Far:

Posting Komentar

Radio Cimbuak.net